Sunday, 28 September 2014

Harga & Spesifikasi IPhone 6

Tahu dong baru - baru ini muncul smartphone terbaru yang bikin dunia heboh dan orang - orang di dunia rela mengantri berjam - jam bahkan ada yang berhari - hari supaya dapat membeli iphone 6 pertama di kota / dunia. Nah bagi sobat yang ingin beli langsung IPhone 6 di Indonesia sebaiknya bisa dicek dahulu Harga & Spesifikasi IPhone 6.

Harga & Spesifikasi IPhone 6
  
Oke sobat sesuai janji saya di atas postingan berikut spesifikasinya Iphone 6 & Iphone 6 plus :

iPhone 6
  1. GSM: 850, 900, 1800, 1900 MHz
  2. Layar: IPS LCD 4,7 inci 750 x 1334 pixels 326 ppi
  3. OS: iOS 8
  4. Chipset: Apple A8
  5. CPU: Dua Core 1,4 GHz 64 bit
  6. RAM: 1 GB
  7. Penyimpanan internal: 128 GB
  8. Baterai: 1800 mAh
  9. Baterai: Li-Po 1810 mAh
Tambahan :

Kamera: belakang 8 MP 3264 x 2448 pixel, autofokus, dual LED flash; depan: 2,1 MP, 720p, burst
Konektivitas: Bluetooth 4.0, WiFi 802.11 ac, USB, NFC, UMA (WiFi Calling)

iPhone 6 Plus
  1. GSM: 850, 900, 1800, 1900 MHz
  2. Layar: 5,5 inci 1080 x 1920 pixels, 401 ppi
  3. OS: iOS 8
  4. Chipset: Apple A8
  5. CPU: Dua Core 1,4 GHz 64 bit
  6. RAM: 2 GB
  7. Penyimpanan internal: 128 GB
  8. Baterai: 2915 mAh
Tambahan :

Kamera: belakang: sensor 1/2,6" 8 MP Dual LED f/2,2; Depan: 2,1 MP
Konektivitas: Bluetooth 4.0, WiFi 802.11 ac, USB, NFC, UMA (WiFi Calling)

Soal Harga kalau Iphone 6 sekitar 13,7 juta  sedangkan Iphone 6 plus kira 21 juta. Di Indonesia sendiri belum pasti kapan datangnya Iphone 6 ini jadi buat sobat harap sabar ya.

Related Posts:

  • Apa Itu E-Yearbook Goodday ?Info penting buat kalian yang sekarang duduk di kelas 3 SMA wajib baca artikel ini. Mengapa harus baca artikel tentang E-Yearbook Goodday ini ? Yah si… Read More
  • Paket IM3 Ketupat Ramadhan 2015Wah lama saya tidak update blog ini soalnya lagi nyari kuliah gan hehehe. Okedeh sekarang swaya mau update lagi tetapi sebelumnya saya mengucapkan sel… Read More
  • Cara Diet SehatWah ini penting dibaca bagi kalian yang ingin diet tapi caranya tidak extrem juga melainkan diet tetap sehat. Bagaimana caranya ? Mari disimak berikut… Read More
  • Hari HIV / AIDS SeduniaPostingan pada awal desember ini akan membahas tentang Hari HIV / AIDS Sedunia. Ya kita tahu bahwa penyakit HIV / AIDS merupakan penyakit yang be… Read More
  • Cara Mengawinkan Ikan CupangMalam minggu emang enaknya buat update artikel yang udah lama tidak saya update. Tetapi malam hari ini saya tidak akan update seperti biasanya, Ya bia… Read More

2 comments:

# Dilarang berkomentar tentang SARA , ponografi & hal" yang tidak baik
# Dilarang menaruh link di komentar
# Biasakan berkomentar yang bijak